EFEKTIVITAS PLANT GROWTH PROMOTING RHIZOBACTERIA Pseudomonas fluorescens DALAM PENGENDALIAN HAYATI PENYAKIT BULAI PADA TANAMAN JAGUNG

Show simple item record

dc.contributor.author Romadi, Ugik
dc.date.accessioned 2021-10-04T09:08:54Z
dc.date.available 2021-10-04T09:08:54Z
dc.date.issued 2019-04
dc.identifier.issn 2549-6786
dc.identifier.uri https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/554
dc.description.abstract Bulai merupakan penyakit utama pada tanaman jagung yang disebabkan jamur patogen Peronosclerospora maydis. P. Maydis menyebabkan potensi kehilangan hasil. Berbagai pengendalian yang dilakukan belum memberikan hasil yang optimal dan bahkan menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan manusia. Rizobakteria pemicu pertumbuhan tanaman Pseudomonas fluorescens diketahui berpotensi sebagai pengendali penyakit bulai yang ramah lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas P. Fluorescens terhadap penekanan penyakit bulai dan pertumbuhan pada tanaman jagung. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok dengan konsentrasi larutan P. Fluorescens sebagai perlakuan terdiri dari: 0 ml/L, 50 ml/L, 75 ml/L, 100 ml/L dan fungisida fenamidon 50%. Parameter yang diamati pada penelitian ini meliputi tinggi tanaman, jumlah daun, kejadian penyakit dan intensitas penyakit bulai. Hasil penelitian menunjukan bahwa P. Fluorescens dapat efektif mengendalikan penyakit bulai pada tanaman jagung. en_US
dc.publisher Universitas Jenderal Soedirman en_US
dc.subject penyakit bulai, Rhizobakteria pemicu pertumbuhan tanaman, Pseudomonas fluorescens, jagung. en_US
dc.title EFEKTIVITAS PLANT GROWTH PROMOTING RHIZOBACTERIA Pseudomonas fluorescens DALAM PENGENDALIAN HAYATI PENYAKIT BULAI PADA TANAMAN JAGUNG en_US
dc.type Peer Review en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Peer Review
    Berisi Kumpulan Hasil Penilaian Karya ilmiah

Show simple item record

Cari


Advanced Search

Browse

My Account