Desain penyuluhan tentang mutu pupuk bokashi limbah kulit kopi (Coffea sp.) dengan komposisi yang tepat di Kelompok Tani Sumber Makmur Desa Tambaksari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan

Show simple item record

dc.contributor.author Rughayah, Siti
dc.date.accessioned 2024-07-08T03:25:51Z
dc.date.available 2024-07-08T03:25:51Z
dc.date.issued 2023-10-16
dc.identifier.other L.310-232028
dc.identifier.uri https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/1909
dc.description.abstract Siti Rugayah, NIRM. 04.01.19.282. Pengaruh Karekteristik Petani dan Peran Penyuluh Terhadap Persepsi Petani dalam Pemanfataan Pupuk Hayati Trichoderma sp di Kelompok Tani Desa Purwodadi, Kabupaten Pausuruan. Komisi Pembimbing: Dr. Lisa Navitasari, SP., MP, dan Dr. Budi Sawiti, SST., MSi. Tujuan dari peneitian ini adalah untuk mengetahui 1). Mengetahui karakteristik petani dan peran penyuluh dalam pemanfataan pupuk hayati Trichoderma sp, 2). Mengetahui pengaruh karakteristik petani dan peran penyuluh terhadap persepsi petani dalam pemanfataan pupuk hayati Trichoderma sp. 3). Mengetahui peningkatan pengetahuan, tingkat keterampilan, dan sikap anggota Kelompok Tani terhadap pemaanfaatan pupuk hayati Trichoderma sp di Desa Purwodadi Kabupaten Pasuruan. Penelitian dilakukan di Desa Purwodadi, Kabupaten Pasuruan. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode deskriptif kuantitatif dan analisis regresi linier berganda dengan pendekatan survei. Populasi dalam penelitian petani Desa Purwodadi yaitu sebanyak 135 petani dengan penentuan sampet menggunakan rumus slovin dengan akurasi sebesar 10% yaitu sebanyak 57 sampel. Pada sebaran masing-masing kelompok tani ditentukan secara purposive yakni pada ketua dan sekertaris, sedangkan pada anggota dilakukan secara simple random sampling. Pada analisis data menggunakan statistik deskriptif dan linear berganda. pengambilan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan penyebar kuesioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) Karakteristik petani Desa Purwodadi berada pada kategori usia produktif pada rentang 31-64 tahun, lama pendidikan formal petani Desa Purwodadi yaitu pada tingkat SD/Sederajat, pada pendidikan non formal didominasi oleh kategori rendah yakni 1-3 kali dalam setahun, lama berusaha tani rata-rata 19 tahun, dan luas lahan rata-rata petani 456m2. Sedangkan pada peran penyuluh sebagai fasilitator, motivator, dan inovator semua berada pada kategori sedang, pada hasil analisis uji regresi linear berganda dikatahui bahwa karakteristik petani (pendidikan non formal) berpengaruh secara signifian terhadap persepsi petani dalam pemanfataan pupuk hayati Trichoderma sp. Evaluasi penyuluhan pada peningkatan pengetahuan sebesar 22,2%, pada aspek tingkat kerampil dalam teknik perbanyakan Trichoderma sp pada kategori pada kategori tinggi, sedangkan pada tingkat sikap petani dalam pengembangan Trichoderma sp sebagai peluang bisnis berada pada kategori tinggi en_US
dc.publisher Polbangtan Malang en_US
dc.relation.ispartofseries Laporan TA;L.310-23-2028
dc.subject Trichoderma sp, karakteristik, peran penyuluh, persepsi en_US
dc.title Desain penyuluhan tentang mutu pupuk bokashi limbah kulit kopi (Coffea sp.) dengan komposisi yang tepat di Kelompok Tani Sumber Makmur Desa Tambaksari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • TA 2023
    Tugas Akhir Mahasiswa Lulusan 2023

Show simple item record

Cari


Advanced Search

Browse

My Account