Rancangan penyuluhan pembuatan dan pengaplikasian pupuk organik cair urine kelinci dan bonggol pisang pada bawang merah (allium ascolanicum L) di kabupaten Kediri

Show simple item record

dc.contributor.author Sabri, Ahmad Wahyu; Harwanto, Harwanto; Nizar, Achmad
dc.date.accessioned 2024-02-24T03:08:39Z
dc.date.available 2024-02-24T03:08:39Z
dc.date.issued 2023-10-16
dc.identifier.other L.310
dc.identifier.uri https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/1840
dc.description.abstract Ahmad Wahyu Sabri, NIRM 04.01.19.290. Rancangan Penyuluhan Pembuatan dan Pengaplikasian Pupuk Organik Cair Urine Kelinci dan Bonggol Pisang (Allium Ascolanicum L.) di Delsa Besowo Kecamatan Kepung Kabupaten Kediri. Pembibing: Dr. Ir. Harwanto, M. Si dan Achmad Nizar, SST., M.Sc. Tujuan dari pelaksanan tugas akhir ini adalah : 1) Mengetahui pengaruh penggunaan POC urine kelinci dan bonggol pisang pada tanaman bawang merah (Allium Ascolanicum L.) 2) Mengetahui rancangan penyuluhan tentang penggunaan POC urine kelinci dan bonggol pisang pada tanaman bawang merah (Allium Ascolanicum L.) 3) Mengetahui peningkatan pengetahuan dan tingkat keterampilan petani tentang penggunaan POC urine kelinci dan bonggol pisang pada tanaman bawang merah (Allium Ascolanicum L.) Penelitian dilakukan di desa Besowo Kecamatan Kelpung Kabupaten Kediri pada Februari sampai April tahun 2023 dengan metode kuantitatif. Rancangan yang digunakan dalam penelitian adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan menerapkan 5 perlakuan dan 5 kali ulangan yang dimana P1 tanpa perlakuan (kontrol), P2 POC 150ml, P3 POC 300ml, P4 POC 450ml, P5 POC 600ml. Variabel yang diamati dalam penelitian ini adalah; tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah umbi, berat basah umbi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pemberian pupuk organik cair urine kelinci dan bonggol pisang memberikan pengaruh nyata terhadap pertumbuhan tanaman bawang merah pada perlakuan P4 (450 ml) yaitu tinggi tanaman (39 cm), jumlah daun (39 Helai), seldangkan untuk jumlah umbi (8 Buah), dan berat umbi basah (55 Gram) tidak berpengaruh signifikan. Sedangkan lokasi penyuluhan dilaksanakan di Desa Besowo Kecamatan Kepung Kabupaten Kediri, sasaran penyluhan adalah anggota kelompok tani Sumber Tani dengan jumlah responden sebanyak 20 orang, materi yang disampaikan adalah mengenai manfaat POC urine kelinci dan hasil terbaik kajian, metode yang digunakan adalah ceraah diskusi dan demontrasi cara dengan menggunakan media lealet dan benda sesungguhnya, evaluasi penyuluhan menggunakan analisis skoring. en_US
dc.publisher Polbangtan Malang en_US
dc.relation.ispartofseries Laporan Tugas Akhir;L.310-23036
dc.subject Research Subject Categories::FORESTRY, AGRICULTURAL SCIENCES and LANDSCAPE PLANNING en_US
dc.subject Bawang merah, pupuk organik cair, urine kelinci, bonggol pisang en_US
dc.title Rancangan penyuluhan pembuatan dan pengaplikasian pupuk organik cair urine kelinci dan bonggol pisang pada bawang merah (allium ascolanicum L) di kabupaten Kediri en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • TA 2023
    Tugas Akhir Mahasiswa Lulusan 2023

Show simple item record

Cari


Advanced Search

Browse

My Account